Kementerian Agama melalui Direktorat Pendidikan Madrasah menyelenggarakan Lomba Karya Tulis Ilmiah Siswa Madrasah Berbasis Riset tahun 2015. Tujuan utama kegiatan ini adalah, antara lain,
1) melatih ketrampilan dasar melalui penelitian;
2) menjaring potensi siswa yang memiliki bakat dan wawasan ilmiah siswa madrasah dari pengetahuan yang dimilikinya;
3) menumbuhkembangkan budaya meneliti di kalangan siswa madrasah; dan
4) mendapatkan hasil penelitian yang orisinal, berkualitas, dan kompetitif.
Bagi yang berminat silakan untuk mengikuti.
Untuk informasi lebih lanjut, download juknis LKTI Madrasah disini
Komentar
Posting Komentar